Menu

Mode Gelap

PU BINAMARGA · 25 Mar 2023 23:33 WIB ·

Sikapi Cuaca Ekstrim, Kadis PU Asep Japar Buka Line Pengaduan Terkait Kerusakan Infrastruktur


 Sikapi Cuaca Ekstrim, Kadis PU Asep Japar Buka Line Pengaduan Terkait Kerusakan Infrastruktur Perbesar

catatanjabar.com– SUKABUMI , Menyikapi kondisi dan situasi cuaca ekstrim  khususnya curah hujan dengan intensitas tinggi yang sedang melanda di Kabupaten Sukabumi, hingga disebagian daerah menimbulkan banjir dan berdampak kepada ketahanan infrastruktur jalan dan irigasi.  Kepala Dinas PU Kabupaten Sukabumi Asep Japar menyampaikan beberapa hal, Sabtu (25/03/2023).

“Assalamualaikum, Sampurasun.. Sebelumnya kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan masukan dan saran terkait kondisi cuaca yang berdampak rusaknya pembangunan jalan dan perlengkapannya,” ucap Asep Japar mengawali.

Lebih lanjut disampaikan, dampak cuaca ekstrim juga berpengaruh pada pembangunan irigasi.

“Kami atas nama pihak Dinas PU Kabupaten Sukabumi sangat berterima kasih kepada semua pihak atas informasinya dan kami siap menerima saran kritikan dan masukan demi kemajuan Sukabumi lebih baik.

Kadis PU Kabupaten Sukabumi yang karib disapa Babeh Asjap tersebut juga menyampaikan komitmen Dinas PU, setiap kejadian insya Allah akan  ditindaklanjuti sesuai dengan aturan yang berlaku.

“Tak lupa kami sampaikan, jika menemukan pekerjaan di lapangan yang mencurigakan bisa segera menghubungi nomor pengaduan ke 0857 9877 0637 atau 0813 1732 223,” pungkas Babeh Asjap.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 2 kali

Baca Lainnya

DPU Provinsi Lakukan Perbaikan Perbaikan Jalan Cibadak – Cikidang

26 Mei 2023 - 03:51 WIB

Kadis PU : Kegiatan Monitoring Ini Merupakan Bagian Dari Upaya Kami Dalam Menjaga Infrastruktur Agar Tetap Dalam Kondisi Baik Dan Nyaman Bagi Masyarakat

23 Mei 2023 - 21:31 WIB

Kadis PU Pastikan Tim Teknis Yang Terampil Dan Berpengalaman Agar Pekerjaan Dilakukan Dengan Baik dan Sesuai Standar Yang Di Tetapkan

22 Mei 2023 - 20:54 WIB

Jembatan Cicewol Jadi Akses Jalan Penghubung Kecamatan Cidahu Dan Kecamatan Cicurug

18 Mei 2023 - 01:19 WIB

Rutinitas UPTD PU Wilayah II Cibadak Lakukan Pemeliharaan Bahu Jalan Di Kompleks Pusbangdai

17 Mei 2023 - 23:00 WIB

Kadis PU Dampingi Bupati Tinjau Langsung Terhadap Perencanaan Pembangunan Ruas Jalan Pamuruyan – kebon Randu

16 Mei 2023 - 02:07 WIB

Trending di Daerah